Jelajahi Overstrand
Overstrand
Overstrand
Wisata OverstrandHotel di OverstrandB & B di OverstrandPenerbangan ke OverstrandRestoran di OverstrandHal yang Dapat Dilakukan di OverstrandBelanja di OverstrandFoto OverstrandPeta Overstrand
HotelSemua Hotel di OverstrandPenawaran Hotel di OverstrandHotel yang Dapat Dipesan Mendadak di OverstrandMenurut Jenis Hotel
Objek WisataRestoranPenerbanganTempat BelanjaKapal PesiarLainnyaHostel di OverstrandBumi Perkemahan di OverstrandHotel Ramah Lingkungan di OverstrandHotel Romantis di OverstrandHotel Bisnis di OverstrandResor Spa di OverstrandHotel Keluarga di OverstrandHotel Pantai di OverstrandResor di OverstrandHotel Mewah di Overstrand
Menurut Kelas HotelFasilitas PopulerHotel di Overstrand Dengan Parkir GratisHotel di Overstrand yang Mengizinkan Hewan PeliharaanHotel di Overstrand Dengan Kolam Renang
Kategori Overstrand PopulerDekat TengaraHotel di dekat Grotto BeachHotel di dekat Hermanus Cliff PathHotel di dekat Panthera Africa - Big Cat SanctuaryHotel di dekat Fernkloof Nature ReserveHotel di dekat Gansbaai & Pearly Beach Horse TrailsHotel di dekat Voelklip BeachHotel di dekat African Penguin & Seabird SanctuaryHotel di dekat The Whale House MuseumHotel di dekat Klein River CheeseHotel di dekat Hoy's Koppie
Dekat BandaraWisata dan Liburan ke Overstrand
Tentang Overstrand
Saat memikirkan Lima Satwa Utama di Afrika Selatan, Anda mungkin membayangkan singa, macan tutul, gajah, badak, dan kerbau. Di Overstrand, kawasan pesisir tak jauh dari Cape Town, Lima Satwa Utama ini adalah makhluk laut. Sekitar 1.800 penguin Afrika (juga dikenal sebagai penguin jackass karena teriakan kerasnya) bertengger di pantai berbatu Pulau Dyer, sedangkan di Pulau Geyser yang jauh lebih kecil terdapat koloni 60.000 anjing laut berbulu Cape. Hiu putih yang sedang mencari makan berkeliaran di jalur sempit di antaranya (jika Anda berani, pemandu dapat menurunkan Anda di dalam kandang untuk melihatnya dari dekat). Paus sikat selatan dan lumba-lumba hidung botol melengkapi Lima Satwa Utama. Satwa-satwa ini dapat terlihat dari pantai mulai dari bulan Mei hingga Desember.