Tempatnya bagus, suasana dan makanan juga enak. Untuk harga masih oke. Pas untuk hangout sama temen.
Anda pemilik atau pengelola properti ini? Klaim daftar Anda secara gratis untuk meninjau serta memperbarui profil, dan masih banyak lagi.
Tempatnya bagus, suasana dan makanan juga enak. Untuk harga masih oke. Pas untuk hangout sama temen.
1-5 dari 1.342 ulasan
Datang ke sini untuk minum bersama temen2. Staff nya ramah, varian koktailnya juga banyak. Selama pandemi mereka tutup dan Desember mereka buka kembali.
Tempat makan sekaligus enjoy musik yang bisa jadi rekomendasi untuk di area Seminyak. Makanannya murah dan enak-enak banget. Mixed grilled seafood, steak dan pastanya enak! Karena datangnya ramean kita ordernya rada banyakkan dan ga nyesel. Cocktails nya juga enak! Pokoknya semuanya murah dan menyenangkan!
Servis tetap bagus. Atmosfir masih sama. Makanan juga lezat. Ada valet parking juga jadi ga bingung pusing cari tempat parkir.
Saya sudah reserved untuk 4 pax dan saya datang on time tapi sampai disana saya tetap harus menunggu seperti customers walk in. jadi untuk apa reserved kalo tetap harus nunggu?
Staff rumours bener2 gak ramah dengan domestic customers gak ada yg jawab pertanyaan saya sudah reserved tapi cuma disuruh nunggu di bar
Saya nunggu lumayan lama untuk dapat meja dan makanan datang. Saat minuman datang ternyata baru diinfo minuman yang saya pesen lagi kosong dan diminta order yang lain. Oke saya order lagi tapi ternyata minuman yg katanya lagi kosong tetap masuk ke bill dan salahnya saya hanya liat grand total pas waiter bawa bill ke table saya.
Rumours sebelum direnov lebih menyenangkan dibanding yang sekarang
Lain kali tolong cek bill kalian dengan teliti ya :)
Anda pemilik atau pengelola properti ini? Klaim daftar Anda secara gratis untuk meninjau serta memperbarui profil, dan masih banyak lagi.