Saat berlibur bersama pasangan ke batam, saya kira saya tidak akan menemukan tempat makan yg romantis. Karena wisata di Batam ialah wisata belanja. Seorang teman lama menyarankan saya untuk nongkrong disini. Sebenarnya ini dikategorikan sebagai kafe namun saya biasa melihat nama bakery, karena mereka menjual roti.
Ya tempat ini mengakomodasi liburan romantis di Batam, untuk harga tidak terlalu mahal, saya heran makanan fusion seperti ini dihargai sebagian murah, tidak seperti yg saya bayangkan sebelumnya tentang batam, sebagai kota dengan biaya hidup mahak