Hotelnya bagus dan pelayanannya memuaskan , teruntuk makanannya enak dan banyak varian , teruntuk kamar nya bersih dan wangi saya sangat suka dan sangat memuaskan , dan mas attar juga baik dan ramah membantu saya di resto harmoni . Terimakasih hotel santika premier slipi.