Saya ke Amsterdam untuk berwisata. Hotel ini memberi kebutuhan mimal saya untuk mengeksplorasi Amsterdam. Lokasinya sangat strategis bagi saya yang suka berpetualang dengan transportasi publik. Hotel dekat dengan stasiun kereta Sloterdijk. Di stasiun ini bisa untuk transportasi dalam kota, antar kota dan ke airport schipol. Jadi cukup strategis.
Kamar relatif kecil, tapi cukupan untuk saya yang berpetualang bersama istri. Desain kamar juga modern dengan fasilitas wifi yang memadai untuk update status....
Sarapan paginya mantap dan beragam. Sehingga cukup memberi energi untuk mengeksplorasi Amsterdam, termasuk ke Keukenhoff yang terkenal.Selengkapnya
- Wi-Fi Gratis
- Bar/Lounge