Kami perhatikan Anda menggunakan browser yang tidak didukung. Situs Web Tripadvisor mungkin tidak ditampilkan dengan benar.Kami mendukung browser berikut:
Windows: Internet Explorer, Mozilla Firefox, Google Chrome. Mac: Safari.

Penilaian dan ulasan

No. 1 dari 175 Restoran di Balikpapan
PENILAIAN
Makanan
Layanan
Nilai
Suasana

Rincian

KISARAN HARGA
US$3 - US$20
MASAKAN
Makanan Laut, Asia, Indonesia
Diet Khusus
Sesuai untuk Vegetarian, Pilihan Vegan, Halal, Pilihan Bebas Gluten
Lihat semua rincian
makanan, fitur
Ulasan (587)
Saring ulasan
367 hasil
Peringkat dari wisatawan
117
200
39
5
6
Jenis wisatawan
Bulan tertentu
BahasaIndonesia
Bahasa lainnya
Peringkat dari wisatawan
117
200
39
5
6
Lihat opini wisatawan:
Penyaring yang dipilih
SaringBahasa Indonesia
Memperbarui daftar...
Diulas pada 12 Februari 2020

sudah dua kali makan malam di Ocean's Restaurant, suasananya nyaman, seafood nya juga enak. Menunya variatif. Terkadang ada life music. Suasananya menyenangkan.

Tanggal kunjungan: Desember 2019
Bermanfaat?1  
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Diulas pada 24 Desember 2019

Resto seafood terbaik,dengan suguhan tempat yg sangat cantik dan romantis, semua makanan di ocean's sangat² enak..❤

Tanggal kunjungan: Desember 2019
Bermanfaat?
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Diulas pada 7 November 2019 via perangkat selular

Tempat makan oke , view langsung pantai,masakan lumayan enak, pelayanan cukup ramah Overall ok, tapi harga lumayan mahal

Tanggal kunjungan: November 2019
Bermanfaat?
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Diulas pada 7 Agustus 2019

makanan lumayan enak dan variative, lokasi parkir kurang luas karena gabung pertokoan sekitarnya, sayangnya pinggir lautnya terlihat kotor ...

Tanggal kunjungan: September 2018
Bermanfaat?
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Diulas pada 19 Juli 2019 via perangkat selular

Rasa makanan enak ditambah dengan indahnya pemandangan yg kita dapat..untuk harga makanan sesuai dengan tempat dan makannya

Tanggal kunjungan: November 2018
Bermanfaat?1  
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Diulas pada 7 Mei 2019 via perangkat selular

Tempat representative agak songong sih, masalah menu dan rasa ini tempat boleh diadu dengan jimbaran sekalipun. Masalah kwalitas ikan , kerang, kepiting dll gak usah diragukan karna emang mereka ahlinya, buat bisnis menjamu tamu ok, romantis apalagi, mengenai harga relatif loh ya bosku. Tapi ga...ada salahnya patut di coba....Selengkapnya

Tanggal kunjungan: Mei 2019
Bermanfaat?1  
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Diulas pada 10 Desember 2018

Suasana semilir angin laut menghiasi saat makan di tempat ini, apalgi kalau makannya saat sore hari disambut matahari tenggelam. Menu favorite keluarga kami saat kami kunjungi resto ini ialah kepiting soka telur asin. nyam nyam

Tanggal kunjungan: November 2018
Bermanfaat?
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Diulas pada 31 Oktober 2018 via perangkat selular

Makanan khas nya adalah seafood, ikan bakar, ikan asam manis, kepiting lada hitam, kepiting saus padang. Cocok utk business meeting di malam hari, lokasi di pinggir laut. Recommend restaurant di Balikpapan

Tanggal kunjungan: Oktober 2018
Bermanfaat?1  
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Diulas pada 2 September 2018 via perangkat selular

Tempatnya cukup menarik karena posisinya ditepi pantai balikpapan, kalo cuaca lagi bagus asyik banget bawa pasangan, makanannya ok cuman harganya sedikit mahal

Tanggal kunjungan: Agustus 2018
Bermanfaat?
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Diulas pada 26 Juli 2018 via perangkat selular

Tempatnya sangat unik dan bersih. Pemandanganya bagus dan makanannya pun tidak mengecewakan. Recomended

Tanggal kunjungan: Juli 2018
Bermanfaat?
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Lihat ulasan lainnya
Terdekat terbaik
Hotel terdekat terbaikLihat semua
Novotel Balikpapan
618 ulasan
0,28 km
Hotel Mitra
6 ulasan
0,28 km
Hotel Mega Lestari
34 ulasan
0,33 km
Ibis Balikpapan
239 ulasan
0,36 km
Restoran terdekat terbaikLihat semua
Sky Bar, Gran Senyiur Hotel
57 ulasan
0,61 km
I-ta Suki Balikpapan
29 ulasan
0,47 km
De Cafe Resto, Pastry & Bakery
51 ulasan
0,18 km
Objek wisata terdekat terbaikLihat semua
Mall Pentacity
31 ulasan
0,6 km
Pantai Melawai
49 ulasan
0,87 km
Taman Bekapai
28 ulasan
0,87 km
Pantai Monpera
13 ulasan
1,04 km
Tanya & Jawab:
Ajukan pertanyaan
hengliw
3 Juni 2016|
Jawab
Tanggapan dari rinaa_512 | Mengulas properti ini |
ada...
0
Penilaian
Apakah Ini Daftar Anda?
Anda pemilik atau pengelola properti ini? Klaim daftar Anda secara gratis untuk meninjau serta memperbarui profil, dan masih banyak lagi.
Klaim Daftar Gratis Anda

Ocean's, Balikpapan - Ulasan Restoran - Tripadvisor

Tanya Jawab tentang Ocean's

Ya, Ocean's menawarkan layanan pesan bawa.

Nilai Ocean's untuk kategori berikut dari wisatawan Tripadvisor:
  • Makanan: 4.5
  • Layanan: 3.5
  • Nilai: 4
  • Suasana: 4