Hongkong Cafe merupakan salah satu restoran yang baik dengan kualitas makanan dan minuman yang beragam. Bentuk Tata ruang dan kemudahan parkir kendaraan akan membuat kita ingin mengunjunginya berkali-kali. Dari segi harga, makanan dan minuman yang dijual memang agak lumayan mahal, namun hal ini terbayar dengan...enaknya makanan dan minuman disana.Selengkapnya