Tojoyo 3

Tojoyo 3

Properti ini tidak diklaim.
Pemilik yang mengklaim properti mereka dapat memperbarui rincian daftar, menambahkan foto, menanggapi ulasan, dan masih banyak lagi.
Klaim daftar gratis Anda sekarang juga
Apa itu Travellers' Choice?
Tripadvisor memberikan penghargaan Travellers’ Choice kepada akomodasi, objek wisata, dan restoran yang terus mendapatkan ulasan positif dari wisatawan dan termasuk dalam 10% properti terbaik di Tripadvisor.
Tojoyo 3
Ulas
Sekilas
Sekarang tutup
Lihat semua jam
Tentang
Fitur
MASAKAN
Asia, Indonesia
Jenis makanan
Makan Siang, Makan Malam
Diet Khusus
Halal
FITUR
Bawa Pulang
Pelayanan di Meja
Pengiriman
Tempat Duduk
Apakah restoran ini menerima reservasi?
Simpan restoran ini
Sekarang tutup
• Buka pukul 11:00
Minggu
11.00-22.30
Senin
11.00-22.30
Selasa
11.00-22.30
Rabu
11.00-22.30
Kamis
11.00-22.30
Jumat
11.00-22.30
Sabtu
11.00-22.30
4.0
4,0 dari 5 lingkaran134 ulasan
Luar biasa
32
Sangat bagus
86
Rata-rata
9
Buruk
4
Sangat buruk
3

🇮🇩Hartonoswanopati🇮🇩
Tangerang2207 kontribusi
4,0 dari 5 lingkaran
Feb 2023 solo
Afar bisa dapat parkir mobil dan menikmati ayam goreng dengan nyaman, datanglah diluar jam makan siang dan makan malam. Jam 14.30 - 17.00 adalah waktu yang nyaman
Ditulis pada 7 Februari 2023
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Meyrisca
Tangerang8178 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
Nov 2022 family
Sebenarnya tahun 2022 ini sudah 4x berkunjung, tapi baru yg terakhir ini mengulas. Karena sebenarnya ya hanya itu2 aja komennya.....Ayam, jerohan sapi dan teman temannya sudah pasti enak banget, sambel nya kalau dilihat sepertinya kok cuma kayak gitu...tapi kalo sudah dikecerin jeruk dan tambah kecap dikit...ouw!!!! Selalu ramai pengunjung, tapi mau gimana lagi, jam makan orang2 kurang lebih sama, hehehe
Ditulis pada 30 November 2022
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Meyrisca
Tangerang8178 kontribusi
4,0 dari 5 lingkaran
Mar 2021 family
Resto langganan kalo pas ke Jogja. Menu yang melekat di hati, pikiran, dan mulut sejak tahun 1985. Yang belum pernah kesini harus cobain! Jangan lupa pesan sop nya yaaa....kaldunya nempoll!!
Ditulis pada 1 Mei 2021
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Santi Fitria Sari
Jakarta5 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
Des 2019 family
Kalo ke yogyakarta pasti mampir makan disini..anak-anak semua suka...harganyanya juga tidak terlalu mahal
Ditulis pada 11 Februari 2020
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

oaldi
Jakarta52 kontribusi
4,0 dari 5 lingkaran
Des 2019 none
Ayam goreng renyah, nikmat. Harga bersahabat. tempatnya biasa saja, selalu penuh dan agak susah cari meja.
Ditulis pada 29 Desember 2019
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Wenang Paramartha
Depok729 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
Des 2019 family
Tempat ini ada di pusat kota Yogya, berseberangan dengan Empire XXI. Susah berdiri sejak lama,restoran ini menyajikan masakan Ayam Goreng yang khas. Ayam kampung yang digoreng kering, usus goreng ampela ati, dan lainnya. Parkir disediakan cukupnluas di belakang restoran dengan melewati gang kecil.
Ditulis pada 29 Desember 2019
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Anastasia
Yogyakarta22 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
Jun 2019 family
Disini menunya banyak ada bebek,ayam, sapi tinggal pilih aja. Suka banget sama ayamnya sm pilihan sapinya juga enak semua kayak babat,paru.. kalau sayurnya suka sayur asem. Disini sambelnya juga enak bgt
Ditulis pada 21 Juni 2019
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Dyandra66
Bandung1107 kontribusi
4,0 dari 5 lingkaran
Apr 2019 friends
Ayam gorengnya enak banget...lembut dan bumbunya meresap.ini bukan jenis ayam goreng kering atau crispy yaa.. Paru goreng jg enak bgt,minta dipotong kecil kecil lebih mantabs...sambelnya kurang pedes buatku tp cukup oke.. Ayam goreng ini salah satu must visit klu aku ke Jogja
Ditulis pada 19 April 2019
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

fajaradiartha
Jakarta4466 kontribusi
4,0 dari 5 lingkaran
Feb 2019 business
Restoran Ayam Goreng yang telah lama buka dan salah satu restoran legendaris di kota Yogyakarta. Menunya sederhana, nasi, ayam goreng kampung, tahu, tempe, namun rasanya dan ambience-nya membuat pengunjung datang dan datang lagi. Alhasil tempat ini selalu ramai dikunjungi. Meja dan kursi cukup banyak untuk rombongan saya yang jumlahnya sekitar 25 orang. Waktu penyajian juga cukup cepat. Soal rasa, nikmat tenan...!
Ditulis pada 8 Februari 2019
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

tjutjukbs
Surabaya2768 kontribusi
4,0 dari 5 lingkaran
Des 2018 friends
Tempat makan ini menawarkan menu pilihan dari daging bebek, daging sapi dan daging ayam. Kami memilih ayam goreng rasanya enak, renyah dan gurih dengan daging yang empuk dengan sambal merah yang mantap. Lalapannya terdiri dari beberapa sayuran seperti selada, kubis, daun kemangi dan tomat. Sayurannya masih segar. Makan disini bisa dinikmati dengan santai.
Ditulis pada 5 Januari 2019
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

SheilaKartika
Jakarta101 kontribusi
3,0 dari 5 lingkaran
Nov 2018 none
Pertama kali makan di Tojoyo dibungkus. Meski sudah agak dingin tapi tetap enak. Porsi nasi tidak terlalu banyak, ayam goreng digoreng garing. Tahu gorengnya enak, lembut, dan asin. Yang bikin nagih tentunya sambalnya. Sambal bawang atau yang untuk bebek lebih pedas. Kalau makan di tempat, agak panas dan pengap kalau sedang ramai. Dua kali makan di tempat dan lebih dari lima kali sudah pesan via ojol. Kalau ke Yogya pasti akan makan di sini lagi karena sambelnya ngangenin.
Ditulis pada 20 November 2018
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Chris5656
3 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
Sep 2018 couples
Ayam gorengnya dengan bumbu yang melimpah dan rasanya nikmat maksimal. Bumbu dan sambelnya menyatu meresap pada ayamnya..
Ditulis pada 13 November 2018
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Icha Syahnur
Yogyakarta104 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
Okt 2018 friends
Ayam gorengnya enak bangettt se-antero jogja. Mirip ayam goreng sulawesi di Makassar. Porsinya gak cukup kalau 1 hehe. Paru gorengnya empuk banget, untuk orang yang gak pernah makan paru sebelumnya kayak aku, cobain deh, yang ini beda 😄
Ditulis pada 29 Oktober 2018
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Eka Permana
Serpong181 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
Agu 2018 family
Ayang goreng paling enak menurut kami.... ayam kampungnya sangat gurih, sambalnya juga juara.... ini tampat makan yang wajib dikunjungi apabila kami ke jogja.... memang suasana tempat makannya agak kurang sih, tapi rasa mengalahkan segalanya..... jam makan siang dan malam sangat pebuh, jadi datang sebelum kehabisan....
Ditulis pada 24 Agustus 2018
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Diah83
6 kontribusi
3,0 dari 5 lingkaran
Mar 2018 couples
Yang sangat disayangkan makan disini adalah sambal bawangnya tidak ada😐, beda dengan salah satu warung ayam goreng di solobaru mirip dengan Tojoyo tapiii mereka menyediakan sambal bawang yg rasanya mantap enakkkk👍👍👍 masukan utk ownernya hrs menambah sambal bawang utk ayam bukan cuman utk bebeknya saja. Sayang banget kalo ayamnya sudah enak tapi tdk didukung sambal yg mantappp. Trims
Ditulis pada 26 Maret 2018
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Menampilkan 1-15 dari 104 hasil