tempat nya dijalur pantura. cocok untuk istirahat kalau lelah nyetir. buka 24jam. parikiran luas. tersedia makan dan minuman.
1-10 dari 56 ulasan
tempat nya dijalur pantura. cocok untuk istirahat kalau lelah nyetir. buka 24jam. parikiran luas. tersedia makan dan minuman.
Makanan di sini enak dan tidak mahal...tapi pelayan kurang profesional, makanan yang dipesan tidak datang bersamaan, dan ada yang lupa...parkir luas, ada fasilitas cuci mobil...lagi buka 24 jam...no WiFi
Untuk makanan sama suasana oklah but untuk hygiene NOL BESAR. Banyak banget lalat berkeliaran saat kami lg makan dan pegawai hanya diam saja tanpa ada tindakan. Padahal kita udah minta lilin u tuk sedikit mengurangi adanya lalat. But no reason
saya berkunjung sekitar bulan juli bersama keluarga kecil dan saudara, ini kunjungan saya yang pertama, saya tertarik karena melihat suasananya yang asik, kebetulan saya datang pada saat malam hari. dengan pencahayaan dan kolam ikan yang gemericik saya membayangkan mendapat hidangan yang sepadan, namun ternyata tidak...Selengkapnya
Lingkungan cukup asri, banyak pepohonan dan dilengkapi dengan fasilitas kamar mandi dan musala yang cukup baik. Rasa makanan yang lumayan dengan harga yang sebanding. tempat yang nyaman buat istirahat setelah perjalanan jauh. buka 24 jam. makanan enak harga bersahabat. ada car wash nya juga. perut...Selengkapnya
Tempatnya nyaman menunya juga bervariasi ada Indonesian food dan oriental. Harga tiap menu juga standart lah tapi sayang tempe goreng satu potong rp. 3700 koq terasa mahal ya? Padahal itu Indonesia banget loh
Tempatnya luas dan nyaman, walaupun berada di pinggir jalan besar tapi suasananya enak, saya terkesan dengan kencur dan sinomnya karena suasana disana cukup panas, hehehe Makananya lumayan walau keluarnya agak lama, bisa menjadi salahsatu destinasi tempat makan jika ke probolinggo, selain tempat makan yang terkenal...Selengkapnya
Plank restoran ini dipasang besar-besar. Mungkin agar orang yang lewat tertarik, tapi saya lebih tertarik dengan meja jati yang dibentuk unik sebagai furniture rumah makan ini. Tempat parkirnya luas, tempat makannya nyaman pula. Tersedia lokasi indoor yang apik, tapu jangan salah, outdoornya tidak kalah menarik...Selengkapnya
Saat butuh rest area dalam perjalanan ke bromo bisa mampir ke sini,toilet bersih dan makanan lumayan dengan harga terjangkau.Tapi harus siap tissue sendiri karena sama sekali tidak disediakan tissue di meja makan dan di toilet.
Sudah kedua kali saya ke tempat ini. Lokasi nya cocok untuk sekedar beristirahat makan atau numpang sholat. Karna mushola cukup luas dan toilet cukup bersih. Parkiran pun juga luas. Untuk makanan sih standar. Namun sering lama menunggu. Maklum karna mungkin lagi rame2nya. Tapi yg bikin...Selengkapnya