Kami perhatikan Anda menggunakan browser yang tidak didukung. Situs Web Tripadvisor mungkin tidak ditampilkan dengan benar.Kami mendukung browser berikut:
Windows: Internet Explorer, Mozilla Firefox, Google Chrome. Mac: Safari.

Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel

Simpan
Bagikan
Jalan Wana Segara 33, Tuban, Kuta 80361 Indonesia
Harga terendah untuk waktu menginap Anda
Penawaran langsung dari hotel!Pesan Langsung & Hemat dengan IHG One Rewards
Dapatkan harga terendah dari situs ini
Booking.com
US$97
HolidayInn.comUS$97
TripadvisorUS$97
Hotels.com
Expedia.comUS$97
Trip.com
Priceline
Lihat 14 penawaran
Harga adalah harga rata-rata per malam yang disediakan oleh mitra kami serta mungkin belum termasuk semua pajak dan biaya. Pajak dan biaya yang ditampilkan hanya merupakan perkiraan. Untuk selengkapnya, lihat di mitra kami.
Wisatawan (2079)
Kolam Renang & Pantai (374)
Kamar & Suite (215)

Tentang

No. 5 dari 38 hotel di Tuban
Lokasi
Kebersihan
Layanan
Nilai

Selamat datang di Holiday Inn Resort Baruna Bali! Sebagai "rumah" Anda di Tuban, resor dengan fasilitas yang akan menyempurnakan masa menginap Anda.

Anda akan menikmati kenyamanan kamar yang menawarkan tv layar datar, penyejuk udara, dan kulkas, dan anda dapat tetap menggunakan internet pada saat menginap karena Holiday Inn Resort Baruna Bali menawarkan wi-fi gratis.

Resor menawarkan layanan concierge dan layanan kamar. Dan, Holiday Inn Resort Baruna Bali Hotel juga menyediakan kolam renang dan sarapan, untuk memulihkan diri dari hari yang sibuk. Untuk tamu yang mengemudi, parkir gratis tersedia.

Pada saat di Tuban jangan lupa mencicipi udang yang menjadi menu favorit di Pantai Restaurant.

Holiday Inn Resort Baruna Bali menampilkan yang terbaik dari Tuban dalam genggaman tangan anda, membuat masa menginap anda semakin sempurna.

Selengkapnya
Beri saran perbaikan untuk menyempurnakan tampilan kami.Sempurnakan daftar ini
Fasilitas properti
Parkir gratis
Internet Kecepatan Tinggi Gratis (Wi-Fi)
Kolam renang
Pusat Kebugaran dengan Gym/Ruang Latihan
Sarapan gratis
Pantai
Penyewaan sepeda
Penitipan anak
Area parkir
Wi-Fi
Kolam renang luar ruangan
Ruang loker pusat kebugaran/spa
Bar/lounge
Restoran
Tersedia sarapan
Sarapan prasmanan
Kopi Instan Gratis
Bar kolam renang
Bar tepi kolam renang
Aktivitas menyelam
Aktivitas Anak-Anak (Sesuai untuk Anak-Anak/Keluarga)
Klub anak-anak
Peralatan bermain anak luar ruangan
Transportasi bandara
Pusat Bisnis dengan Akses Internet
Fasilitas konferensi
Ruang pertemuan
Ruang rapat
Spa
Layanan pijat pasangan
Perawatan wajah
Layanan pijat kaki
Layanan pijat seluruh tubuh
Layanan pijat
Layanan concierge
Layanan penukaran uang
Resepsionis yang siap melayani 24 jam
Check-in/check-out cepat
Layanan dry cleaning
Layanan cuci pakaian
Tampilkan lebih banyak
Fitur ruangan
AC
Layanan kebersihan kamar
Balkon pribadi
Layanan kamar
Lemari Besi
Kulkas
TV layar datar
Jenis kamar
Pemandangan laut
Kamar bebas rokok
Suite
Ruang keluarga
Baik untuk diketahui
KATEGORI HOTEL
Keluarga
Menawan
Bahasa yang Digunakan
Indonesia
Link hotel
Penawaran Khusus:Pesan Langsung & Hemat dengan IHG One Rewards
1878Ulasan119T+J13Tips kamar
Peringkat dari wisatawan
  • 1.112
  • 557
  • 141
  • 40
  • 28
Bulan tertentu
Jenis wisatawan
Bahasa
  • Lainnya
Penyaring yang dipilih
  • Saring
  • Indonesia
Muhammad Fajrin menulis ulasan Agu 2023
Jakarta, Indonesia2 kontribusi
Proses check in yang cepat dan ramah dari Ibu Ami dan breakfast mendapatkan pelayanan luar biasa dari pak Jay. recommend sekali untuk liburan disini bersama keluarga. Good job dan pertahankan servicenya. guest stay 1143
Selengkapnya
Tanggal menginap: Agustus 2023
Nilai
Lokasi
Layanan
Jenis Trip: Bepergian dengan keluarga
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Bermanfaat
Bagikan
Tanggapan dari Avensius Tarigan, Owner di Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel
Ditanggapi 10 Agu 2023
Dear fajrin1616, Greetings from Holiday Inn Resort Baruna Bali! Thank you for leaving us such an amazing review. We are glad to read that you enjoyed your experience with Holiday Inn Resort Baruna Bali. The whole team and I would like to wish you safe travels and look forward to welcoming you back to Holiday Inn Resort Baruna Bali. Dede Lesmana Jaya Holiday Inn Resort Baruna Bali Team
Selengkapnya
Tanggapan ini adalah opini subjektif dari perwakilan manajemen, bukan dari Tripadvisor LLC.
Stephanie menulis ulasan Jun 2022
3 kontribusi
Ulasan Favorit Hotel
Dedi Suryawan at pool bar memberikan pelayanan yang bagus dan ramah, keren, liburan ke bali nyaman banget nginep disini sangat family friendly, wajib banget cobain hotel ini, pelayanan dan fasilitas yang super lengkap.
Selengkapnya
Tanggal menginap: Juni 2022Jenis Trip: Bepergian dengan keluarga
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Bermanfaat
Bagikan
Tanggapan dari Avensius Tarigan, Marketing di Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel
Ditanggapi 23 Jun 2022
Dear S_valentina02, Greetings from Holiday Inn Resort Baruna Bali! Thank you for leaving us with superb feedback sharing your experience in such detail for future travelers to grasp a feeling of what our resort is all about. The whole team and I would like to wish you safe travels and look forward to welcoming you back to Holiday Inn Resort Baruna Bali or any other IHG hotels. Dede Lesmana Jaya Holiday Inn Resort Baruna Bali Team
Selengkapnya
Tanggapan ini adalah opini subjektif dari perwakilan manajemen, bukan dari Tripadvisor LLC.
Andi A menulis ulasan Jun 2023
1 kontribusi
tmpat yg bagus untuk liburan keluarga ataupun dengan pasangan, fasilitas lengkap dan hanya butuh waktu 5 menit untuk sampai ke bandara, sunset di sore hari sungguh memanjakan mata di hiasi 3 patung besar yg ada di pantai sambil menyantap hidangan makanan di ENVY restaurant.
Selengkapnya
Tanggal menginap: Juni 2023Jenis Trip: Bepergian dengan keluarga
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Bermanfaat
Bagikan
Sen-sen Faith menulis ulasan Sep 2021
Bali, Indonesia1 kontribusi
saya rencana staycation pada tgl 1 sept 2021, saya meminta untuk early check in jam 10.00. di jawab tidak bisa tapi pada akhirnya di kabarin bisa early check in jam 12.00. tapi dikarenakan suami saya ada urusan yg dimana mengharuskan saya check in jam 10 pagi. lalu saya mencoba bertanya kembali apakah bisa di bantu untuk early check in jam 10 ? waktu itu saya menghubungi Staff Holiday in Baruna yg bernama Dhita jam 08.24 pagi tapi pesan singkat saya tidak di balas sampai jam 20.24 malam. Dan Beliau hanya bilang maaf baru membalas karena dia sedang unpaid leave. padahal pesan tersebut sudah di baca oleh staff itu. dikarenakan respond yg buruk, saya harus memesan hotel lain. ini pertama kalinya saya akan tinggal di holiday in Baruna tapi saya mengalami pengalaman pelayanan yg sangat mengecewakan tidak ada komunikasi dan profesional. menganggap remeh tamu yg akan stay. Very Bad service…!!! 😡😡😡
Selengkapnya
Tanggal menginap: September 2021Jenis Trip: Bepergian dengan keluarga
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Bermanfaat
Bagikan
Tanggapan dari Avensius Tarigan, Marketing di Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel
Ditanggapi 3 Sep 2021
Dear sensenf2021, Terima kasih sudah menyempatkan waktu untuk membuat review di hotel kami. Kami sangat menyesal Ibu tidak jadi menginap di hotel kami di karenakan kurang komunikatifnya kami untuk merenponse permintaan Ibu. Sekali lagi kami meminta maaf dengan alasan team kami yang sedang cuti pada saat itu. Kami sudah memperbaiki hal ini kedepan sehingga setiap komunikasi dengan tamu harus ke nomor staff yang bisa dihubungi 7 hari dalam seminggu apalagi situasi PPKM seperti sekarang ini, staff yang bekerja terbatas setiap hari. Hal ini akan kami cantumkan dalan setiap voucher atau program yang kami tawarkan. Jika ke depan Ibu akan menggunakan Voucher-nya kembali, bisa menghubungi email holidayinnresortbarunabali@ihg.com atau telepon ke nomor 0361-755577, terutama untuk permintaan yang urgent. Terima kasih atas pengertiannya, dan sekali lagi atas nama team kami mohon maaf, dan besar harapan kami bisa menyambut Ibu dan keluarga di waktu yang akan datang, saya secara personal akan membantu Ibu untuk stay berikutnya. Terima kasih, Joharri S Hotel Manager
Selengkapnya
Tanggapan ini adalah opini subjektif dari perwakilan manajemen, bukan dari Tripadvisor LLC.
evavidya menulis ulasan Jun 2021
Samarinda, Indonesia7 kontribusi4 penilaian bermanfaat
Sarapannya enak, pelayanannya tetap terjaga baik mulai dari security, resepsionis, f&b, petugas kolam, room boy, sampai driver yg mengantar ke airport. 4 hari 3 malam disini terasa menyenangkan dan menenangkan, walaupun dlm keadaan pandemi bgini mereka harus berhemat lampu / listrik, amenities sprti sandal, catatan, pulpen, showercap & sikat gigi sementara harus by request, tp salutt, disini ttp memberikan pelayanan maksimal. kamar dibersihkan setiap hari, ac dingin, air mandi lancar, handuk diganti setiap hari. semua karyawannya baik baik, kemarin sebelum pulang mau swab antigen home care & karyawannya dgn welcome mengantarkan petugas yg mau swab sampai ke depan kamar. lokasi resortnya dibagian blkg nyaman bgt & asri. Di depan kolam ada lapangan bola, lapangan gate ball, jogging track & trlihat ada beberapa fasilitas yg sementara terbengkalai (mungkin karena pandemi) sprti Playground anak, sepeda, papan surfing, area bermain indoor untuk anak, tmpt video game, cafe es krim, & meja billyard. Sbg tamu di masa pandemi bgini kami sangat memaklumi (semoga cpt pulih yaa Bali..) ☺️ oh ya, pantainya bukan privat tp cukup bersih untuk menikmati sunset & jajan jajan di belakang. we will back soon i think ❤️ Terimakasih untuk semua pegawai disana... Warm Virtual Hug dari kami di KalTim.
Selengkapnya
Tanggal menginap: Juni 2021Jenis Trip: Bepergian sebagai pasangan
Tips Kamar: Saat Pandemi Seperti ini Kebijakan Pemerintah sampai dgn Juni 2021 ini tmpt hiburan, resto, mall,...
Lihat tips lainnya tentang kamar
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
1 Penilaian bermanfaat
Bermanfaat
Bagikan
Tanggapan dari Avensius Tarigan, Marketing di Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel
Ditanggapi 29 Agu 2021
Dear evavidya, Greetings from Holiday Inn Resort Baruna Bali! Thank you for taking the time to write us a review on your recent stay with us. We are delighted knowing you had a wonderful experience with us and appropriate your kind praises to our service, staff, facilities and surrounding. The whole team and I would like to wish you safe travels and look forward to welcoming you back to Holiday Inn Resort Baruna Bali or any other IHG hotels.
Selengkapnya
Tanggapan ini adalah opini subjektif dari perwakilan manajemen, bukan dari Tripadvisor LLC.
Sebelumnya
123456
KISARAN HARGA
US$105 - US$128 (Berdasarkan Tarif Rata-Rata untuk Kamar Standard)
NAMA LAIN
holiday inn resort baruna bali hotel tuban, holiday inn baruna bali, holiday inn tuban
LOKASI
IndonesiaBaliKecamatan KutaKutaTuban
JUMLAH KAMAR
193
Apakah Ini Daftar Tripadvisor Anda?

Anda pemilik atau pengelola properti ini? Klaim daftar Anda secara gratis untuk meninjau serta memperbarui profil, dan masih banyak lagi.

Klaim Daftar Anda

HOLIDAY INN RESORT BARUNA BALI, AN IHG HOTEL (Tuban, Indonesia) - Ulasan & Perbandingan Harga Resor - Tripadvisor

Tanya Jawab tentang Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel
Apa saja objek wisata populer yang dekat dengan Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel?
Objek wisata terdekat antara lain Cinemaxx Theater Lippo Mall Kuta (0,4 km), Lippo Mall Kuta (0,5 km), dan Ronin Shooting Range - Airsoft Only (0,4 km).
Apa saja fasilitas properti yang tersedia di Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel?
Beberapa fasilitas lebih populer yang ditawarkan antara lain bar kolam renang, wi-fi gratis, dan sarapan.
Apa saja fasilitas kamar yang tersedia di Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel?
Fasilitas kamar terpopuler antara lain penyejuk udara, tv layar datar, dan kulkas.
Apa saja pilihan makanan & minuman yang tersedia di Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel?
Tamu dapat menikmati bar kolam renang, sarapan, dan restoran selama menginap.
Apakah tersedia area parkir di Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel?
Ya, parkir gratis tersedia untuk tamu.
Apa saja restoran yang dekat dengan Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel?
Restoran dengan lokasi strategis antara lain Henry's Grill & Bar, ENVY Bali, dan Gala More.
Apakah ada tempat untuk berolahraga di Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel?
Ya, selama menginap, tamu dapat menggunakan kolam renang, pusat kebugaran, dan ruang loker kebugaran/spa.
Apakah Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel menyediakan transportasi bandara?
Ya, Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel menyediakan transportasi bandara untuk tamu. Sebaiknya, hubungi terlebih dahulu untuk mengonfirmasi rinciannya.
Apakah tersedia layanan pembersihan di Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel?
Ya, layanan dry cleaning dan layanan cuci pakaian tersedia untuk tamu.
Apakah Holiday Inn Resort Baruna Bali, An IHG Hotel menawarkan layanan bisnis?
Ya, tersedia pusat bisnis, ruang rapat, dan ruang pertemuan.