Hotel ini desainnya model lama, walaupun beberapa bagian sudah di renovasi, ukuran kamar yg saya tempati cukup besar, dengan konsep seperti apartement ada ruang tengah, kamar, meja makan, dapur kering. Lokasi hotel tidak berada di jdlan utama, sedikit masuk, dekat dengan perskmpangan jalan yg cukup ramai untuk ukuran cilegon, dekat dengan kantor kepolisian, mesjid, dan tempat jualan makanan kaki lima di sekitar simpangan jalan tersebut. Hotel ini lebih cocok untuk menginap keluarga yg perlu ruangan besar untuk aktifitas
Lokasi hotel sangat dekat dengan pusat kota cilegon. Selain itu, jarak ke kawasan industry juga tidak terlalu jauh, kurang lebih 5 km. Hotel ini cocok untuk anda yang melakukan bisnis trip, terutama ke kawasan Industry krakatau.
Hotel nya nyaman Lumayan lah untuk nginep di daerah cilegon Deket juga sama pusat kota Ada angkutan umum dan pelayanan nya ramah😉 Buat yang dalam perjalanan jauh dan terpaksa nginep disini recommended banget Harga nya bersahabat sama kantongvtapi fasilitas lumayan lengkap Thank you~
Saya butuh tempat untuk tidur dan mendapatkan keluar dari pekerjaan. Dan ini adalah waktu saya keempat yang tinggal di sini setiap kali saya datang ke Kota Cilegon. Itu hanya campuran yang tepat dari kenyamanan, harga dan banyak pikiran. Tidak untuk menyebutkan Anda dekat untuk semua yang Anda butuhkan.
Mengetahui hotel ini melalui AGODA, hotel berkonsep apartment yang luas, standar pelayanan seperti hotel (mendapatkan peralatan dan sarapan untuk 2 org) namun tiap kamarnya memiliki beberapa kamar sehingga dapat diisi banyak orang diluar service. Cocok untuk liburan keluarga yang sedang ingin menginap di cilegon/anyer karena bisa kumpul bareng di satu kamar tanpa perlu terpisah oleh kamar kamar jika menginap di hotel lainnya. terdapat kolam renang, nuansanya nyaman hijau seperti tempat training karyawan :) dalam satu kamar terdapat beberapa kamar tidur, ada ruang keluarga, ruang makan, balkon dan dapur (namun tanpa peralatan masak), kamar mandi bathup hot & cool water namun kondisi kamar mandinya sudah lawas, ada sarapan untuk 2 org, cofee & tea sekaligus pemanas airnya, free wifi, ada kolam renang, cafee, restaurant, musholla & sebidang tanah lapang berumput yang lumayan lebar. Parkiran mobil juga lumayan muat banyak. lokasi dekat sekali dengan perempatan tugu krakatau steel (belakang polda)…
Anda pemilik atau pengelola properti ini? Klaim daftar Anda secara gratis untuk meninjau serta memperbarui profil, dan masih banyak lagi.
Klaim Daftar Anda