Menemukan hotel menawan yang ideal di Mataram sangatlah mudah. Selamat datang di favehotel Langko Mataram, pilihan tepat untuk wisatawan seperti Anda.
Tempat terkenal terdekat seperti Pura Lingsar (2,6 km) dan Pura Segera (3,4 km) membuat favehotel Langko Mataram tempat terbaik untuk menginap ketika mengunjunngi Mataram.
Kamar tamu memiliki tv layar datar, penyejuk udara, dan meja, dan favehotel Langko Mataram membuat terhubung dengan internet semakin mudah karena menawarkan wi-fi gratis.
Anda juga dapat menggunakan fasilitas yang disediakan oleh hotel, seperti resepsionis 24 jam, layanan concierge, dan layanan kamar. Para tamu juga dapat menikmati sarapan saat mereka menginap. Untuk menambah kenyamanan, parkir gratis tersedia untuk para tamu.
Pada saat di Mataram, coba kunjungi restoran yang dapat dicapai dengan berjalan kaki dari favehotel Langko Mataram, seperti Rumah Makan Asano (0,6 km), Nancy's House (1,3 km), dan Sushi Men (0,6 km).
Jika Anda mencari hal yang dapat dilakukan, coba lihat Masjid Islamic Center (0,4 km), populer dikunjungi turis, dan dapat dicapai dengan berjalan kaki.
favehotel Langko Mataram tak sabar untuk menyambut Anda di Mataram.
Hotelnya bersih dan rapi staffnya ramah dan sangat membantu tamu.. proses check dan check out sangat mudah dan cepat kamarnya bersih dan rapi, semua berfungsi dengan baik. Tidak ada bottle plastic dikamar diganti dengan water jack dan air bisa refill sendiri di dispenser.. Sarapan paginya bervariasi, lengkap dan makanannya enak. Sinyal wifi juga bagus dan akses internetnya cepat. Rekomend untuk yang nyari budget hotel di mataram...
Kamar tidur dan kamar mandi bersih. View nya juga bagus. Makanan banyak variasi dan rasanya lumayan lah.. Lokasi hotel yang strategis dan lingkungannya bersih. Suka dengan kopi hitam dan saladnya. Staf hotel juga ramah, dan helpful.
Lokasi mudah dijangkau karena dekat dengan kantor dan pusat2 keramaian, kamarnya bersih walaupun ambil yg smooking room, makanannya enak, harga terjangkau, restonya bersih, pelayanan oke, mantap......
Disini saya dapat merasakan ketenangan dalam menginap, kamarnya bersih, stafnya ramah, pelayanan sangat bagus. Saya juga ucapkan terimakasih kepada reception, karena sudah membangunkan saya tepat waktu, biar tidak ketinggalan pesawat. Untuk bpk driver terimakasih sudah mengantar saya kebandara tepat waktu.
lokasinya sangat srategis depan jalan utama, dekat dengan pusat kegiatan seperti masjid terbesar di ntb, kantor pemerintahan (kantor gubernur, walikota, dprd provinsi). makanannya enak.... kekurangannya pelayanan awal di saat resevasi (kebetulan saya reservasi jam 03.30 wita) masih perlu diperbaiki, saya masuk kamar tidak di tunjukkan atau di antar sampai depan kamar hanya di informasikan lantainya saja sehingga cari sendiri kamarnya.
Anda pemilik atau pengelola properti ini? Klaim daftar Anda secara gratis untuk meninjau serta memperbarui profil, dan masih banyak lagi.
Klaim Daftar Anda