Mencari tempat menginap di Batam? Coba lihat King’s Hotel Batam, a PHM Collection, hotel menawan yang menyuguhkan daya tarik terbaik Batam ke kamar Anda.
Kamar tamu menawarkan fasilitas seperti tv layar datar, penyejuk udara, dan kulkas, dan tamu dapat terhubung dengan internet menggunakan wi-fi gratis yang ditawarkan oleh hotel.
King’s Hotel Batam, a PHM Collection menawarkan layanan kamar dan layanan concierge, sehingga pengalaman menginap Anda lebih spesial. Properti juga menyediakan kolam renang dan sarapan. Jika Anda mengemudi ke King’s Hotel Batam, a PHM Collection, parkir gratis tersedia.
Karena berdekatan dengan Masjid Jabal Arafah (1,2 km), para tamu King’s Hotel Batam, a PHM Collection dapat mengunjungi salah satu lokasi populer di Batam.
Batam memiliki banyak restoran asia. Jadi pada saat Anda disini, jangan lupa mengunjungi tempat populer seperti Golden Prawn 933, Wey Wey Live Seafood, dan RM Yong Kee, yang menyajikan hidangan lezat.
Jika Anda mencari hal yang dapat dilakukan, coba lihat Klenteng Tua Pek Kong (1,3 km), populer dikunjungi turis, dan dapat dicapai dengan berjalan kaki.
Kami yakin Anda akan menikmati menginap di King’s Hotel Batam, a PHM Collection sambil menikmati apa yang Batam tawarkan.
Hari ini adalah hari anniversary saya dan suami saya yang ke7, dan kami memutuskan untuk merayakannya dengan dinner berdua di kings hotel Kami memilih kings hotel karena letaknya di pusat kota, memberikan suasana yang berbeda daripada anniversary tahun tahun sebelumnya Selain itu penerangan di kings hotel tidak terlalu terang benderang, sehingga memberikan suasana yang romantic. Tempat duduk di kings hotel pun nyaman kami pilih di garden suasana terbuka seperti di atas jembatan ,Tempat duduk private ini tidak terlalu luas, cuma untuk berdua saja,santai dan kami sangat menikmati menu yg sudah kami pesan, yaitu chicken stick,soup mushroom,salad,dan msh byk lagi enak bgt menu yg di hidangkan,kami sangat senang dan mengesankan
Kamar yang bagus dengan pemandangan kota batam,kamar luas dan bersih.pelayanan house keeping cepat tanggap.bellboy sangat informatif,kami mendapatkan fasilitas antar jemput ke mall gratis.receiption pelayannnya ramah dan helpfull.restoran bersih dan ada teras dengan pemandangan sunset di sore hari.breakfast buffet banyak pilihannya,makanannya lezat dan harganya terjangkau.terima kasih kings hotel batam a phm collection
Good view ....trima kasih king's hotel Batam sangat pas sekali mnginap d hotel INI good service trutama ITU yg paling utama trims masih Bu Liza Dan team...pokonyaa klw Ada yg mau k Batam pastikan di king's Batam hotel by phm .....
Sangat suka saat tinggal di horison Batam,dari pelayanan yang sangat baik hingga pemandangan yang bagus saat berada dikamar... Suasana Hotelpun bagus sekali jauh dari kebisingan walaupun berada di tengah kota dan suasana taman yang menyatu dengan alam...pokok nya recomended banget untuk para traveler maupun bisnis yang ingin bersantai ditempat yang santai..Terima kasih dan sampai jumpa Horison...😊
Pelayanannya sangat memuaskan, mulai dari check in koper saya dibantu dibawain sama bellboynya & staff receptionnya juga ramah2 & profesional Sampai dikamar juga langsung nyaman karena kamarnya luas, bersih, dan wangi Hotel juga menyediakan fasilitas free shuttle ke nagoya & bcs mall jadi sangat mudah untuk bepergian Saya & keluarga juga dapat voucher afternoon tea, jadi bisa ngeteh2 disore hari sambil lihat sunset & pemandangan singapore dari jauh Ditambah lagi ada fasilitas pingpong di swimming pool, jadi bisa main bola pigpong setelah selesai berenang Pokoknya hotel ini benar2 recomended & WOW bangettt deh I’ll be come back soon with family to this great hotel
Anda pemilik atau pengelola properti ini? Klaim daftar Anda secara gratis untuk meninjau serta memperbarui profil, dan masih banyak lagi.
Klaim Daftar Anda