The Mulia

The Mulia

Jl. Raya Nusa Dua Selatan, Nusa Dua, Benoa 80362 Indonesia
Wisatawan (5276)
The Oasis Pool
Kolam Renang & Pantai (643)
The Mulia
Video (1)
Apa itu Travellers' Choice?
Tripadvisor memberikan penghargaan Travellers’ Choice kepada akomodasi, objek wisata, dan restoran yang terus mendapatkan ulasan positif dari wisatawan dan termasuk dalam 10% properti terbaik di Tripadvisor.

Lihat harga untuk tanggal wisata Anda

Hubungi akomodasi untuk mengetahui ketersediaan.
Tersedia hotel serupa.
Lihat semua
Apakah Anda sudah memesan hotel ini?
rata-rata Rp 7.594.000 /malam, 10 /14 - 10 /15
Rp 8.078.000
per malam
Rp 7.000.000
per malam
Rp 5.922.000
per malam

Okt

Nov

14 Okt
Hari ini

16 Okt

18 Okt

20 Okt

22 Okt

24 Okt

26 Okt

28 Okt

30 Okt

1 Nov

3 Nov

5 Nov

7 Nov

9 Nov

11 Nov

13 Nov
Menunjukkan harga rata-rata per malam terbaru yang dilaporkan oleh mitra kami, dan mungkin belum termasuk perkiraan pajak atau biaya. Harga saat pembayaran mungkin berbeda.
Lebih Murah
Sedang
Lebih Mahal

Tentang

5,0
No. 2 dari 14 resor di Nusa Dua
4,7 dari 5 lingkaran
Lokasi
4,9 dari 5 lingkaran
Kebersihan
4,9 dari 5 lingkaran
Layanan
4,6 dari 5 lingkaran
Nilai
Tripadvisor memberikan penghargaan Travellers’ Choice kepada akomodasi, objek wisata, dan restoran yang terus mendapatkan ulasan positif dari wisatawan dan termasuk dalam 10% properti terbaik di Tripadvisor.

Menemukan resor sesuai untuk keluarga yang ideal di Nusa Dua sangatlah mudah. Selamat datang di The Mulia, pilihan tepat untuk wisatawan seperti Anda.

Karena berdekatan dengan Puja Mandala (2,1 km), para tamu The Mulia dapat mengunjungi salah satu lokasi populer di Nusa Dua.

Internet gratis ditawarkan untuk para tamu, dan kamar di The Mulia memiliki tv layar datar, penyejuk udara, dan minibar.

Selama Anda menginap, gunakan fasilitas yang ditawarkan, seperti layanan concierge, teras atap, dan layanan kamar. Tamu The Mulia juga dapat menikmati kolam renang dan sarapan di properti. Untuk tamu yang mengemudi, parkir tersedia.

Jika Anda suka makanan cina, The Mulia terletak dekat Restaurant Mai-Mai, Bubu Seafood and Chinese Restaurant, dan Table8 Chinese Restaurant.

Selama berkunjung, jangan lupa untuk melihat tempat menarik yang populer seperti Water Blow (1,1 km), karena jaraknya berdekatan dengan resor.

The Mulia tak sabar untuk menyambut Anda di Nusa Dua.

Selengkapnya
Beri saran perbaikan untuk menyempurnakan tampilan kami.Sempurnakan daftar ini
Fasilitas properti
Parkir aman
Internet gratis
Pusat Kebugaran dengan Gym/Ruang Latihan
Kolam renang
Sarapan gratis
Pantai
Bermain kano
Tempat bermain anak dalam ruangan
Wi-Fi
Wi-Fi berbayar
Ruang loker pusat kebugaran/spa
Kelas kebugaran
Sauna
Handuk kolam renang/pantai
Kolam renang cakrawala
Kolam renang dengan pemandangan
Kolam renang luar ruangan
Kolam renang pribadi
Bar/lounge
Restoran
Tersedia sarapan
Sarapan prasmanan
Sarapan dalam kamar
Kopi Instan Gratis
Teh gratis
Gerai kudapan
Bar kolam renang
Bar tepi kolam renang
Bar atap
Lapangan tenis
Aerobik
Staf hiburan
Hiburan malam
Aktivitas Anak-Anak (Sesuai untuk Anak-Anak/Keluarga)
Klub anak-anak
Kolam renang anak
Tersedia kursi tinggi
Transportasi bandara
Layanan bus antar jemput
Penyewaan mobil
Layanan taksi
Pusat Bisnis dengan Akses Internet
Fasilitas konferensi
Ruang pertemuan
Ruang rapat
Spa
Layanan pijat pasangan
Perawatan wajah
Layanan pijat kaki
Layanan pijat seluruh tubuh
Layanan pijat kepala
Layanan pijat
Salon
Ruang sauna
Teras atap
Petugas keamanan 24 jam
Penyimpanan koper
Layanan concierge
Layanan penukaran uang
Toko hadiah
Hotel bebas rokok
Kursi mandi matahari/kursi pantai
Payung matahari
Kamar dengan pelayan
Penjaga pintu
Check-in 24 jam
Resepsionis yang siap melayani 24 jam
Check-in/check-out pribadi
Layanan dry cleaning
Layanan cuci pakaian
Layanan setrika
Fitur ruangan
Tirai kedap cahaya
Jubah mandi
AC
Pantai pribadi
Kamar mandi tambahan
Layanan kebersihan kamar
Minibar
TV layar datar
Balkon pribadi
Layanan kamar
Lemari Besi
Ruang duduk
Fasilitas kamar VIP
Penyimpanan laptop
Jenis kamar
Pemandangan gunung
Pemandangan laut
Kamar bebas rokok
Suite
Baik untuk diketahui
KELAS HOTEL
Penilaian bintang dimaksudkan untuk menunjukkan tingkatan umum fitur, fasilitas, dan layanan yang ditawarkan. Properti ini diklasifikasikan menurut Giata.
bintang 5,0 dari 5
KATEGORI HOTEL
Tenang
Modern
Bahasa yang Digunakan
Indonesia, Rusia, Tiongkok, Jepang dan 1 bahasa lainnya
Link hotel

Lokasi

Jl. Raya Nusa Dua Selatan, Nusa Dua, Benoa 80362 Indonesia
Perjalanan
Agak mudah untuk pejalan kaki
Tempat menginap dinilai berdasarkan skala 0-100. Semakin tinggi nilai, semakin mudah bagi wisatawan untuk menemukan restoran dan hal yang dapat dilakukan terdekat.
Nilai: 69 dari 100
69
Bali Ngurah Rai Airport
3.671Ulasan168Tanya Jawab32Tips kamar
Peringkat dari wisatawan
  • 3.364
  • 211
  • 47
  • 15
  • 35
Bulan tertentu
Jenis wisatawan
Bahasa
Penyaring yang dipilih
  • Saring
Trias W menulis ulasan 6 Okt
5,0 dari 5 lingkaran
Themulia bali wonderful luxury hotel in bali. Anak anak sangat happy selama tinggal di sini fasilitasnya sangat lengkap dan sangat bagus untuk anak anak karena banyak tempat bermain untuk anak anak . Dan paling disukai anak anak saya adalah water slide di splash pool dan disini stafnya sangat ramah dan bosanya d jaga ibu weli
Selengkapnya
Tanggal menginap: Oktober 2024
5,0 dari 5 lingkaranNilai
5,0 dari 5 lingkaranKamar
5,0 dari 5 lingkaranLokasi
5,0 dari 5 lingkaranKebersihan
5,0 dari 5 lingkaranLayanan
5,0 dari 5 lingkaranKualitas Tidur
Jenis trip: Bepergian dengan keluarga
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Tanggapan dari The Mulia Bali, Manajer Umum di The Mulia
Ditanggapi 6 hari yang lalu
Dear Trias W, Terima kasih telah berbagi pengalaman Anda selama tinggal di The Mulia Bali. Kami senang mengetahui bahwa anda dan keluarga menikmati fasilitas dan pelayanan yang kami tawarkan. Kami akan menyampaikan pujian Anda terhadap keramahan pelayanan yang diberikan seluruh tim The Mulia. Kami berharap untuk dapat menyambut anda kembali di The Mulia. Salam hangat, The Mulia management and team
Selengkapnya
Laporkan tanggapan sebagai tidak patut
Tanggapan ini adalah opini subjektif dari perwakilan manajemen, bukan dari Tripadvisor LLC.
ermilae menulis ulasan Mar 2023
Jakarta, Indonesia
Ulasan Favorit Hotel
5,0 dari 5 lingkaran
Pengalaman tidak terlupakan, Nyepi di Bali dgn stay di The Mulia.
Amat sangat puas dgn servis dan fasilitas The Mulia. Kamar luas, bersih, dan Butler yg sangat membantu. Restoran yg bervariasi, rasa makanan jg cukup okay. Anak2 sangat senang dgn fasilitas kids club nya, bersih dan menyenangkan.
Pasti kami akan kembali lagi.
Selengkapnya
Tanggal menginap: Maret 2023
5,0 dari 5 lingkaranNilai
5,0 dari 5 lingkaranLokasi
5,0 dari 5 lingkaranLayanan
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Tanggapan dari The Mulia Bali, Manajer Umum di The Mulia
Ditanggapi 31 Mar 2023
Dear ermilae, Terima kasih atas ulasan yang luar biasa mengenai pengalaman menginap anda. Kami sangat senang mendengar bahwa Anda menikmati suasana Hari Raya Nyepi yang tidak terlupakan di The Mulia. Kepuasan anda terhadap pelayanan dan fasilitas yang kami berikan merupakan suatu kebanggan bagi kami. Kami tunggu kedatangan Anda sekeluarga kembali dalam waktu dekat. Salam hangat, The Mulia management and team
Selengkapnya
Laporkan tanggapan sebagai tidak patut
Tanggapan ini adalah opini subjektif dari perwakilan manajemen, bukan dari Tripadvisor LLC.
Apsari Dewi A menulis ulasan 1 Okt
+1
5,0 dari 5 lingkaran
Suite beach view, kamar nyaman sekali, bersih. Pemandangan langsung ke laut yg menakjubkan, makanan enak2. Dapat afternoon tea dan breakfast. Pelayanan sangat baik. Lautnya bersih dan tidak ramai. Sangat ingin kembali lagi kesini. Tks
Selengkapnya
Tanggal menginap: Oktober 2024
4,0 dari 5 lingkaranNilai
5,0 dari 5 lingkaranKamar
5,0 dari 5 lingkaranLokasi
5,0 dari 5 lingkaranKebersihan
5,0 dari 5 lingkaranLayanan
5,0 dari 5 lingkaranKualitas Tidur
Jenis trip: Bepergian sebagai pasangan
Tips Kamar: Disarankan diberi stiker arah kiblat di langit-langit kamar. Walk ini closet agak gelap lampunya....
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Tanggapan dari The Mulia Bali, General Manager di The Mulia
Ditanggapi 1 minggu yang lalu
Dear Apsari Dewi A, Terima kasih telah berbagi pengalaman Anda selama tinggal di The Mulia Bali. Kami senang mendengar bahwa Anda menikmati pemandangan yang indah dari kamar kami yang nyaman juga sajian yang lezat dari Restaurant kami. Kami berkomitmen untuk memberikan kualitas terbaik kepada seluruh tamu kami. Kami berharap untuk dapat menyambut anda kembali di The Mulia. Salam hangat, The Mulia management and team
Selengkapnya
Laporkan tanggapan sebagai tidak patut
Tanggapan ini adalah opini subjektif dari perwakilan manajemen, bukan dari Tripadvisor LLC.
Excursion57461961826 menulis ulasan Sep 2024
5,0 dari 5 lingkaran
Mulia bali salah satu hotel terbesar d bali yang sangat mewah. Selama menginap di mulia anak anak sangat happy. Anak anak setiap hari berenang di splash pool dan bermain di tzone dan anak anak sangat senang bermain bersama ibu weli. Dan juga pabtainya pasir putihnya juga sangat berih
Selengkapnya
Tanggal menginap: September 2024Jenis trip: Bepergian dengan keluarga
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Tanggapan dari The Mulia Bali, Manajer Umum di The Mulia
Ditanggapi 2 minggu yang lalu
Dear Excursion57461961826, Terima kasih atas ulasan yang anda bagikan. Kami senang mendengar bahwa anda dan keluarga menikmati pengalaman menginap anda di The Mulia, termasuk waktu bermain di splash pool, T-Zone dan juga di pantai. Suatu kehormatan bagi kami untuk dapat memberikan pelayanan terbaik. Kami berharap untuk dapat menyambut anda kembali di The Mulia. Salam hangat, The Mulia management and team
Selengkapnya
Laporkan tanggapan sebagai tidak patut
Tanggapan ini adalah opini subjektif dari perwakilan manajemen, bukan dari Tripadvisor LLC.
Tourist64349292286 menulis ulasan Sep 2024
5,0 dari 5 lingkaran
Sangat bagus sekali, senang sekali bisa nginap di sini the mulia orang sangat bagus ramah2 sopan2 , baik2
Pak raste, pak budi, pak sukrawan di pantai sangat baik sekali pantai bersih,
Terimakasih sudah sangat membantu kami selama kami stay di the mulia
Selengkapnya
Tanggal menginap: Agustus 2024Jenis trip: Bepergian dengan keluarga
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Tanggapan dari The Mulia Bali, Manajer Umum di The Mulia
Ditanggapi 2 minggu yang lalu
Dear Tourist64349292286, Terima kasih untuk ulasan yang anda bagikan, dan kami sangat senang mengetahui betapa anda menikmati liburan anda di The Mulia, dengan keramahan dan kinerja baik dari karyawan kami serta kenyamanan pantai kami. Rasta, Budi dan Sukrawan akan sangat senang mendengar pujian anda terhadap pelayanan yang mereka berikan. Kami berharap untuk dapat menyambut anda kembali di The Mulia. Salam hangat, The Mulia management and team
Selengkapnya
Laporkan tanggapan sebagai tidak patut
Tanggapan ini adalah opini subjektif dari perwakilan manajemen, bukan dari Tripadvisor LLC.
Passport821567 mengajukan pertanyaan Okt 2018
2 kontribusi1 penilaian bermanfaat
Apakah kalau booking kamar di hotel bisa akses ke the mulia dan villa?
Jawaban dari Lena S
Jakarta, Indonesia8 kontribusi5 penilaian bermanfaat
Kalau hanya utk melihat kamar nya aja sih boleh aja , asalkan mibta ijin dl ke staf di sana. Cm lomasinya luas bngt jd mesti pake golf car tuh.
Antoinette O mengajukan pertanyaan Sep 2024
10 kontribusi1 penilaian bermanfaat
Can anyone please give a price list for the milia spa please?
Jawaban dari TheMuliaB
Bali, Indonesia4 penilaian bermanfaat
Dear Antoinette O, We are pleased to offer a diverse range of treatments that are exclusively available to guests staying at The Mulia, Mulia Resort and Villas. To ensure you receive the most detailed information about our treatments and pricing, we kindly suggest that you contact our Spa team once you have placed a room reservation. Regards, The Mulia management and team
Jawaban dari TheMuliaB
Bali, Indonesia4 penilaian bermanfaat
Dear Роман К, A deposit payment is required upon your arrival to cover any incidental charges you may wish to bill to your room account during your stay. We look forward to welcoming you at The Mulia! Regards, The Mulia management and team
Jawaban dari TheMuliaB
Bali, Indonesia4 penilaian bermanfaat
Dear exhausted10, Thank you for your reservation. The dining benefit included in the room rate is available only for registered in-house guests. We recommend registering your friend accordingly. Regards, The Mulia management and team
Suzanne S mengajukan pertanyaan Mei 2024
Adelaide, Australia
Spa prices
Apsari Dewi A menulis tips pada tanggal 1 Okt
1 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
"Disarankan diberi stiker arah kiblat di langit-langit kamar. Walk ini closet agak gelap lampunya. Di kamar tidur agar ditaruh box tissue "
Baca ulasan lengkap
Rania a menulis tips pada tanggal Jul 2024
1 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
"All good"
Baca ulasan lengkap
Keii K menulis tips pada tanggal Feb 2024
1 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
"Worth it! Tapi harus siap uang saku yg tebal wkwk"
Baca ulasan lengkap
OnAir33995905736 menulis tips pada tanggal Feb 2024
1 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
"harus cobain jacuzzi malam hari setelah menjelajah bali"
Baca ulasan lengkap
savina a menulis tips pada tanggal Sep 2023
1 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
"Bali selalu menarik"
Baca ulasan lengkap
Bukan properti yang tepat untuk Anda?
Ada lebih banyak tempat yang dapat dipilih di daerah Nusa Dua.
KISARAN HARGA
Rp 6.578.000 - Rp 9.125.000 (Berdasarkan Tarif Rata-Rata untuk Kamar Standard)
LOKASI
IndonesiaBaliKuta SelatanBenoaNusa Dua
JUMLAH KAMAR
111
Harga adalah harga rata-rata per malam yang disediakan oleh mitra kami serta mungkin belum termasuk semua pajak dan biaya. Pajak dan biaya yang ditampilkan hanya merupakan perkiraan. Untuk selengkapnya, lihat di mitra kami.
Apakah Ini Daftar Tripadvisor Anda?

Anda pemilik atau pengelola properti ini? Klaim daftar Anda secara gratis untuk meninjau serta memperbarui profil, dan masih banyak lagi.

Klaim Daftar Anda

THE MULIA (Nusa Dua, Indonesia) - Ulasan & Perbandingan Harga Resor - Tripadvisor

Tanya Jawab tentang The Mulia
Apa saja objek wisata populer yang dekat dengan The Mulia?
Objek wisata terdekat antara lain Pantai Geger Nusa Dua Bali (0,1 km) dan Pura Geger (0,4 km).
Apa saja fasilitas properti yang tersedia di The Mulia?
Beberapa fasilitas lebih populer yang ditawarkan antara lain bar kolam renang, bar atap, dan sarapan.
Apa saja fasilitas kamar yang tersedia di The Mulia?
Fasilitas kamar terpopuler antara lain minibar, penyejuk udara, dan tv layar datar.
Apa saja pilihan makanan & minuman yang tersedia di The Mulia?
Tamu dapat menikmati bar kolam renang, bar atap, dan sarapan selama menginap.
Apakah tersedia area parkir di The Mulia?
Ya, parkir aman tersedia untuk tamu.
Apa saja restoran yang dekat dengan The Mulia?
Restoran dengan lokasi strategis antara lain Soleil, Cannelé At Mulia Bali, dan Table8 Chinese Restaurant.
Apakah ada tempat untuk berolahraga di The Mulia?
Ya, selama menginap, tamu dapat menggunakan kolam renang, pusat kebugaran, dan sauna.
Apakah The Mulia menyediakan transportasi bandara?
Ya, The Mulia menyediakan transportasi bandara untuk tamu. Sebaiknya, hubungi terlebih dahulu untuk mengonfirmasi rinciannya.
Apakah tersedia layanan pembersihan di The Mulia?
Ya, layanan dry cleaning dan layanan cuci pakaian tersedia untuk tamu.
Apakah The Mulia menawarkan layanan bisnis?
Ya, tersedia pusat bisnis, ruang rapat, dan ruang pertemuan.
Apa saja bahasa yang dikuasai oleh staf di The Mulia?
Stafnya dapat berbicara dalam beberapa bahasa, termasuk bahasa bahasa rusia, bahasa tiongkok, bahasa jepang, bahasa indonesia, dan bahasa korea.
Semua Hotel di Nusa DuaPenawaran Hotel di Nusa DuaHotel yang Dapat Dipesan Mendadak di Nusa DuaHotel di dekat The Mulia
Hal yang Dapat DilakukanRestoranPenerbanganCerita WisataKapal Pesiar