Montigo Resorts Seminyak



Tentang
Montigo Resorts Seminyak merupakan pilihan yang tepat ketika mengunjungi Seminyak. Merupakan perpaduan sempurna antara penghematan dan kenyamanan, properti ini menawarkan suasana yang sesuai untuk keluarga dengan fasilitas yang di desain untuk wisatawan seperti Anda.
Kamar tamu menawarkan fasilitas seperti tv layar datar, penyejuk udara, dan minibar, dan tamu dapat terhubung dengan internet menggunakan wi-fi gratis yang ditawarkan oleh hotel.
Montigo Resorts Seminyak menawarkan layanan kamar dan layanan concierge, sehingga pengalaman menginap Anda lebih spesial. Properti juga menyediakan kolam renang dan sarapan. Jika Anda mengemudi ke Montigo Resorts Seminyak, parkir gratis tersedia.
Jika Anda mencari restoran makanan laut, coba kunjungi Breeze at The Samaya Seminyak, MyWarung Pasar Petitenget, atau The Restaurant at The Legian Bali, semua terletak berdekatan dengan Montigo Resorts Seminyak.
Selama berkunjung, jangan lupa untuk melihat museum kesenian terpopuler seperti Purpa Fine Art Gallery dan Galeri Buddha, karena jaraknya berdekatan dengan hotel.
Di Montigo Resorts Seminyak, kenyamanan dan kepuasan Anda adalah yang utama, dan mereka tak sabar untuk menyambut Anda di Seminyak.
Lokasi
Ulasan
- 1.171
- 284
- 62
- 13
- 15
- Saring

So masuk trus vibe nya udah beras nyaman banget..ada pool nya dan bebas untuk berenang
Happy to come ..Good place,
best staff and kind
Especially Nata very helpfull ..
Im so bless

Overall semua masih OK, not much that i could said, very reccomended since re open during covid pandemic.
Terima kasih untuk mas Riki dan mbak Widya yang sudah bantu kita sekeluarga saat check in. Pelayanannya sangat memuaskan.
By The Way, kali ini saya tida dapat free upgrade seperti saat pandemi ketika masih sepi, hehehe
Montigo masih tetap sama seperti tahun lalu... sangat memuaskan. Saya terakhir berkunjung pada bulan juni 2022 dan sekarang kembali lagi.
Pelayanan dari setiap staffnya sangat bagus dan ramah, terutama untuk mbak Widya yang ada di receptionist, senyumnya yang manis dan sangat profesional saat melayani tamu.
So far semuanya masih konsisten, hanya saja perlu ditingkatkan cleanliness dan furniture yang terlihat old dan dark concept. Tahun lalu saya stay di deluxe, but kali ini saya stay di Suite room dimana conceptnya sedikit old dan dark funiture, jauh berbeda dengan di deluxe.
kamarnya mantap,
walaupun check-in membutuhkan waktu yang sangat lama padahal kami datangnya sudah malam, tetapi mereka mengatur kamar kami dengan baik!
Breakfastnya lumayan enak!
"Tolong diperhatikan bahwa seminyak area dikelilingi beberapa beach club dan night club, jadi akan ribut dimalam hari. Terutama saat weekend"Baca ulasan lengkap
"Yang ingin liburan dibali wajib menginap disini, harganya sangat worth it dengan free upgrade"Baca ulasan lengkap
"Minta ke petugas untuk mendapatkan kamar dengan balkon yang mengarah ke kolam renang utama."Baca ulasan lengkap
Anda pemilik atau pengelola properti ini? Klaim daftar Anda secara gratis untuk meninjau serta memperbarui profil, dan masih banyak lagi.
Klaim Daftar Anda