Dek Observasi Top of the Rock
Dek Observasi Top of the Rock
4.5
09:00-00:00
Senin
09:00 - 00:00
Selasa
09:00 - 00:00
Rabu
09:00 - 00:00
Kamis
09:00 - 00:00
Jumat
09:00 - 00:00
Sabtu
09:00 - 00:00
Minggu
09:00 - 00:00
Tentang
Durasi: 1-2 jam
Beri saran perbaikan untuk menyempurnakan tampilan kami.
Sempurnakan daftar ini
Apa itu Travellers' Choice?
Tripadvisor memberikan penghargaan Travellers’ Choice kepada akomodasi, objek wisata, dan restoran yang terus mendapatkan ulasan positif dari wisatawan dan termasuk dalam 10% properti terbaik di Tripadvisor.
Area
Alamat
Kawasan: Tengah Kota
Cara mencapai lokasi
  • 47–50 Sts – Rockefeller Center • berjarak 2 menit berjalan kaki
  • 5th Ave / 53rd St • berjarak 5 menit berjalan kaki
Hubungi langsung

4.5
80.127 ulasan
Luar biasa
58.643
Sangat bagus
16.919
Biasa
3.396
Buruk
689
Sangat buruk
491

sandralugiana
Bandung, Indonesia143 kontribusi
Des 2018 • Sendiri
Wajib ke sini deh kalau ke NYC. Tiket masuk emang agak mahal, tapi terbayar oleh semua yg kita lihat dari ketinggian. Dari atas, kita bisa melihat kota New York, termasuk Empire State building & patung Liberty.
Ditulis pada 14 Januari 2019
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

irmadevita
Jakarta, Indonesia1.142 kontribusi
Des 2018 • Keluarga
Pada Tanggal 21 Desember 2018 lalu, saya beserta rombongan naik ke top of the Rock. Jam 15.00 kami naik sampai deck observasi sesuai dengan reservasi yang sudah dilakukan. Rencananya adalah untuk menikmati pemandangan The Big Apple dari ketinggian menara setinggi 260mtr. Top of the Rock berada dalam lingkungan Rockefeller Center dan merupakan menara tertinggi untuk melihat The Big Apple city sejauh 360 derajat.

Namun sayang sekali sampai di atas kami tidak bisa melihat apapun karena hari itu sedang hujan dan awan mendung serta kabut tebal menutupi seluruh kota Manhattan. Cuaca yang sangat dingin juga membuat kami hanya tinggal di dalam ruangan kaca dan tidak lama memilih turun kembali.
Ditulis pada 7 Januari 2019
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

hesasoujiro
Jakarta, Indonesia406 kontribusi
Mei 2018 • Keluarga
Merupakan salah satu tempat pilihan untuk melihat new york dari atas selain melihat dari Empire State Building
Ditulis pada 3 September 2018
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Mommydive
Singapura, Singapura233 kontribusi
Mar 2018 • Teman
Naik ke ketinggian Top of the Rock di Rockefeller Centre sambil mengambil foto Manhattan City di udara 2C merupakan tantangan dan memberikan kesan yang luar biasa.
Ditulis pada 17 Maret 2018
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

mahesa p
339 kontribusi
Mei 2017
Terletak di rockefeller center, merupakan salah satu tempat untuk melihat pemandangan kota new york disamping tempat di Empire State Building
Ditulis pada 13 Februari 2018
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

kk_funky
Jakarta, Indonesia233 kontribusi
Des 2016 • Teman
Tempat ini sangat tinggi!! Mesti naik lift yang sangat cepat (kalau tidak salah hingga ke lantai 66 atau 67), tapi begitu di atas terbayarkan dengan pemandangan New York (Central Park dan Manhattan) yang begitu indah...
Ditulis pada 9 November 2017
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

rajanyapromosi
Jakarta, Indonesia27 kontribusi
Jan 2017 • Keluarga
Nice Place, close at afternoon..kalau beki tiket regular antrinya panjang, sebaiknya beli tiket yang ada fast tracknya. Luangkan waktu 2 sd 3 jam disini bukan karena melihat pemandangannya tapi karena harus antri meskipun kita fast track belum tentu kita bisa langsung naik, menujar tiket dan antri untuk naik adalah hal yang berbeda. Fast track hanya untuk membeli atau menukar tiket
Ditulis pada 2 Februari 2017
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

M Farouk Riza
Bontang, Indonesia83 kontribusi
Nov 2016 • Keluarga
Butuh perjuangan untuk mencapai TOP OF THE ROCK. Area yang terbatas mewajibkan pihak pengelola melakukan antrian dan giliran untuk mencapai puncak gedung.
Pemandangan dari atas gedung dapat terlihat 360 derajat pemadangan kota New York.
Ditulis pada 12 Desember 2016
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

meltj
Atlanta, GA24 kontribusi
Nov 2015 • Teman
Tempat yang sangat bagus untuk menikmati NY skyline di malam hari! Sangat spektakular dan worth it untuk dikunjungi.
Ditulis pada 24 Oktober 2016
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Dhevika
100 kontribusi
Sep 2016 • Pasangan
Tempat terbaik untuk melihat new york dari ketinggian, kamu bisa melihat gemerlap kota new york yang indah disini.
Ditulis pada 14 Oktober 2016
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Menampilkan 1-10 dari 25.975 hasil
Apakah ini daftar Tripadvisor Anda?
Anda pemilik atau pengelola properti ini? Klaim daftar Anda secara gratis untuk meninjau serta memperbarui profil, dan masih banyak lagi.
Klaim daftar Anda

Dek Observasi Top of the Rock (New York City) - Review - Tripadvisor

Tanya Jawab tentang Dek Observasi Top of the Rock