Emirgan Park
4.5
Tampilan layar penuh










Apa itu Travellers' Choice?
Tripadvisor memberikan penghargaan Travellers’ Choice kepada akomodasi, objek wisata, dan restoran yang terus mendapatkan ulasan positif dari wisatawan dan termasuk dalam 10% properti terbaik di Tripadvisor.
Area
Lokasi terdekat terbaik
Restoran
1.304 dalam 5 km
Objek wisata
374 dalam 10 km
Berkontribusi
4.5
980 ulasan
Luar biasa
716
Sangat bagus
205
Biasa
45
Buruk
9
Sangat buruk
5
Ulasan ini diterjemahkan secara otomatis dari bahasa Inggris.
Layanan ini dapat berisi hasil terjemahan dari Google. Google melepaskan semua tanggung jawab, baik tersirat ataupun tersurat, terkait hasil terjemahan, termasuk setiap tanggung jawab atas keakuratan, keandalan, dan jaminan tersirat apa pun tentang kelayakan untuk diperdagangkan, kesesuaian untuk tujuan tertentu, dan kebebasan dari pemalsuan.
Khairunnisa N
Jakarta, Indonesia736 kontribusi
Apr 2018 • Teman
Kalau mau datang kesini, datanglah bulan April saat musim tulip. Ada banyak tulip yang ditanam disini dengan warna-warna cantiknya. Selain tulip ada juga bunga lain seperti lavender. Tulip yang kita tahu bunga asli Belanda, ternyata asalnya dari Turki ini. Indah banget, belum pernah saya lihat taman seindah ini.
Ditulis pada 9 November 2018
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Ruli R
Kediri, Indonesia264 kontribusi
Apr 2017 • Teman
taman luas dengan hamparan tulip atau lale dalam bahasa lokal di musim semi sangat indah dan sayang dilewatkan. sambil memandangi selat bosporus , ooh indahnya....
Ditulis pada 13 Agustus 2017
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
cempaka2014
Jakarta, Jakarta Raya, Indonesia102 kontribusi
Apr 2015
Mengunjungi Emirgan Park pagi hari di awal bulan April 2015 itu benar-benar memiliki sensasi yang luar biasa. Ternyata cuaca dingin 7 drajat C membuat badan membeku, jika tak mengenakai jeket. Kami yang dari negara tropis seperti Indonesia, menganggap suhu 7 drajat C sangat dingin. Namun melihat hamparan tulip yang beraneka jenis dan warna menjadi hilang rasa dingin tersebut.
Tak henti-hentinya kami berfoto mengabadikan semua jenis tulip, ada putih yang menawan, merah yang elegan, oranye dan pink yang ceria , ada ungi dan jingga. Apalagi di sela-sela tulip ada bunga sakura putih yang bmekar pula, wah serasa di surga. Untuk mengitari seluruh taman perlu energi yang ekstra, karena Emirgan Park sangat luas. Alhamdulillah, meskipun cuaca dingin namun hujan tidak turun. sayang tidak ada kedai teh hangat di dalam taman atau di luar taman, sehingga pengunjung harus membawa minuman dan makanan kalau tidak ingin kelaparan.
Tak henti-hentinya kami berfoto mengabadikan semua jenis tulip, ada putih yang menawan, merah yang elegan, oranye dan pink yang ceria , ada ungi dan jingga. Apalagi di sela-sela tulip ada bunga sakura putih yang bmekar pula, wah serasa di surga. Untuk mengitari seluruh taman perlu energi yang ekstra, karena Emirgan Park sangat luas. Alhamdulillah, meskipun cuaca dingin namun hujan tidak turun. sayang tidak ada kedai teh hangat di dalam taman atau di luar taman, sehingga pengunjung harus membawa minuman dan makanan kalau tidak ingin kelaparan.
Ditulis pada 9 Juli 2015
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Ulviye88
Istanbul, Turki17 kontribusi
Mei 2015 • Teman
Pergi ke Turki di musim semi ? Janganlah melewatkan kesempatan untuk mengunjungi taman Emirgan di Istanbul , dan rasakan kesegaran taman surga dan keindahan bunga - bunga yang menyambut sejak berada di kedatangan.
Ditulis pada 7 Juni 2015
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
EddyoS
Balikpapan, Indonesia613 kontribusi
Jul 2014 • Pasangan
Keren sekali, Taman yang indah di atas bukit. Cukup bersih. Namun sayang susah dijangkau kendaraan umum. Jangan lupa membawa tele kamera.
Ditulis pada 2 Juni 2015
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Michelle VP
Bogor, Indonesia461 kontribusi
Apr 2022
Anda harus mengunjungi Taman Emirgan selama pertengahan April hingga minggu pertama bulan Mei untuk melihat Festival Tulip.
Taman tulipnya sangat luas dan berwarna-warni. Anda bisa pergi ke sana dengan taksi karena tidak ada kereta langsung ke sana.
Taman tulipnya sangat luas dan berwarna-warni. Anda bisa pergi ke sana dengan taksi karena tidak ada kereta langsung ke sana.

Ditulis pada 21 Desember 2022
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Ina G
248 kontribusi
Mei 2022 • Sendiri
Taman yang indah untuk dikunjungi pada bulan April selama Festival Tulip. Taman ini jauh dari pusat kota, tetapi sangat layak untuk dikunjungi! Ribuan dan ribuan tulip berwarna-warni, pemandangan indah. Saya memulai kunjungan saya di atas bukit dan turun ke laut. Sangat luar biasa untuk masuk. Taman surga dan kemudian bertanya-tanya di tepi laut

Ditulis pada 3 Mei 2022
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
Trvlj
New York City, New York, USA140 kontribusi
Apr 2022 • Keluarga
Dikunjungi selama musim Tulip dan itu SANGAT INDAH, melebihi harapan. Taman bersih, tulip dalam setiap warna. Lokasi agak jauh dan lalu lintas mengerikan, tapi itu sepadan.

Ditulis pada 29 April 2022
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
AEGEAN_MERMAID
Bodrum, Mugla Province, Turkish Aegean Coast10 kontribusi
Agt 2019
Taman Emirgan adalah salah satu taman terbesar di Istanbul yang juga menyenangkan. Memang semua berwarna dan hijau di Musim Semi dan Musim Panas. Dengan pemandangan laut Bosphorus dan restoran di puncak bukit, Emirgan Park wajib dikunjungi di Istanbul.

Ditulis pada 8 Maret 2020
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
BV61
Maribor, Slovenia69 kontribusi
Jan 2020
Taman sangat besar dan saya ingin mengunjunginya ketika tulip mekar di sini. Di musim dingin ada banyak burung dan berjalan-jalan bagus.

Ditulis pada 7 Februari 2020
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.
I am planning to visit during next week insha’Allah, what is the nearby attractions we can pass by(restaurant, parks, etc.)?
Sue Westgate
Kloof, Afrika Selatan141 kontribusi
what are the Park's opening hours and closing hours
and is there anyday that it is closed?
entrance fee - I would also like to know thankyou very much
Carol A S
Marietta, GA4.202 kontribusi
When I visited, Emirgan Park was open at all times, every day with no entry fee.
Hello !
I will visit istanbul this week, and i want to ask about Emirgan park ? Now is it intressant to visit it ? Theres is no tulips flowers ? There is another type of flowers in the summer ?
janakat60
Irbid, Yordania198 kontribusi
Tulips blossom during April only, but the whole place is fascinating with its versatile landscape and views.
Cat-in-City
Singapura, Singapura435 kontribusi
Is this place advisable to visit during December?
BenGokhan
Istanbul, Turki209 kontribusi
The park is open all year around. With blooming flowers and cause of weather condition spring much more better season to visit. If you are around you can visit but no need to visut spesificly this place in winter. Some other places worth to visit in Istanbul at winter time
Muhammad A
Kuwait City, Kuwait1.232 kontribusi
Is the park open during Eid holiday ?
janakat60
Irbid, Yordania198 kontribusi
Yep
Varvara P
Siprus
Hi, we really want to visit this park, but the weather forecast is bad for today, is there anywhere we can hide from rain there?
BİLGE B
Istanbul, Turki101 kontribusi
Yes, there are restaurants inside the park where u can enjoy the amazing view of bosphoros.keep in mind that roads might be slippery because of the rain today ;)
Hello how can i get to this park from Sultanahmet using public transportation??
Riefa AA
Istanbul, Turki
Use tramway from Sultanahmet Station to Eminönü. And then you can use ferry boat from Eminönü Pier, choose Boğaz Hattı, get off at Emirgan Pier, and walk to Emirgan Park.
Veronika T
Blagoevgrad, Bulgaria19 kontribusi
Hello! We wanna visit Emirgan this month and i wonder if we can get to the park by bus from taksim or levent 4? Or the only way is the bus from Kabatas?
TubaKoseogluOkcu
Istanbul, Turki5.593 kontribusi
There are buses both from Taksim and 4 Levent. You can plan your bus trip with the help of the municipality's bus service company "iett"s web site, they have also English version available in their web site for the route planning.
Ada informasi yang tidak lengkap atau tidak akurat?
Beri saran perbaikan untuk menyempurnakan tampilan kami.
Sempurnakan daftar iniEmirgan Park (Istanbul, Turki) - Review - Tripadvisor
Tanya Jawab tentang Emirgan Park
- Hotel di dekat Emirgan Park:
- (0.47 km) Emirganli Suites
- (2.58 km) Hilton Istanbul Maslak
- (0.16 km) Apt with a spectacular view & lovely garden
- (1.13 km) Ajia Hotel
- (2.40 km) Le Meridien Istanbul Etiler
- Restoran di dekat Emirgan Park:
- (0.08 km) Sheesha Cafe
- (0.15 km) Starbucks
- (0.19 km) Kardesim Manti
- (0.19 km) Keyf-i Emirgan
- (0.20 km) Pizza Lovers Club
- Objek wisata di dekat Emirgan Park:
- (0.20 km) Museum Sakip Sabanci
- (0.28 km) The Seed
- (0.31 km) Mosque Emirgan Hamid-i Evvel
- (0.45 km) Hybrid
- (2.56 km) Ural Ataman Classic Car Museum