Pantai Sadranan
Tentang
Durasi: 1-2 jam
Beri saran perbaikan untuk menyempurnakan tampilan kami.
Sempurnakan daftar ini
Ulasan mungkin berisi informasi tentang keamanan wisatawan di properti ini.

4.0
4,0 dari 5 lingkaran80 ulasan
Luar biasa
28
Sangat bagus
37
Biasa
9
Buruk
4
Sangat buruk
2

novianakd
Sleman, Indonesia4 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
Jan 2021 • Teman
kalau mau ke Jogja dan suka pantai wajib baget ke gunung kidul di pantai sadranan ini. fasilitasnya sangat baik dan mura juga . keren!
Ditulis pada 16 Februari 2021
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

andi tour
Solo, Indonesia85 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
Okt 2020 • Bisnis
Salah satu pantai di daerah Gunungkidul yang berdekatan dengan Pantai Slili. Akses jalan yang mudah karena bus besar bisa masuk. Salah satu andalan pantai Sadranan adalah merupakan salah satu pantai yang bisa dipergunakan untuk snorkling. Banyak operator yang melayani snorkling di sini.
Ditulis pada 19 Oktober 2020
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Ingka Pratiwi
Jakarta, Indonesia142 kontribusi
3,0 dari 5 lingkaran
Jul 2019
Air pantai termasuk bersih, tapi tetap kurang bagus tempatnya. Karena kurangnya tempat untuk berteduh (pendopo, pohon-pohonan). Disini gersang sekali, saya kesini januari dan gak tau sekarang tempat ini seperti apa. Yang jelas trmpatnya gersang sekali
Ditulis pada 9 Juli 2019
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Tribun S
1 kontribusi
2,0 dari 5 lingkaran
Jun 2019 • Keluarga
Hari ini 8 Juni 2019 ke Sadranan tiba sekitar pukul 15:00
Banyak pengunjung tersengat ubur-ubur kecil. Katanya tidak berbahaya, tapi beberapa anak kecil menangis setelah tersengat. Tidak ada pengumuman tertulis atau lisan dari pengelola. Hati2.
Ditulis pada 8 Juni 2019
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Atin-SembraniTour
Jawa Timur, Indonesia68 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
Feb 2019 • Bisnis
Pantai sadranan cukup bersih dengan pemandangan yang bagus. Ada sport snorkeling dan ada operator yang menyewakan peralatan plus guide. Fasilitas umum seperti toilet dan mushola cukup banyak dan bersih
Ditulis pada 21 Maret 2019
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Venessia D
Magelang, Indonesia17 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
Des 2018 • Keluarga
Pantai sadranan sangat recomended untuk anak anak. Dibatasi dengan pulau karang didepan sana sehingga membuat ombak besar pantai selatan tidak langsung ke pantai. Bisa snorkeling aman dan murah cukup Rp 25.000/alat pemakaian sepuasnya. Bisa lihat ikan dan karang. Untuk sewa gasebo cukup Rp 30.000 saja bisa buat rame rame. Ada juga jasa foto keren dengan harga terjangkau.
Ditulis pada 11 Desember 2018
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

NeL_ajah
Bantul, Indonesia26 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
Sep 2018 • Keluarga
Pantai Sadranan buatku adalah pantai terindah dan ternyaman buat bermain sama anak. Karena ombaknya yg landai sehingga anakku yg baru berusia 4th bisa dg aman bermain ombak di sana.
Hamparan pasir putihnya pun cocok untuk bermain bersama. Ditempat ini juga bisa untuk snorkeling, sangat menyenangkan.
Ditulis pada 2 Oktober 2018
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Antonius_Sanusi
Salatiga, Indonesia40 kontribusi
5,0 dari 5 lingkaran
Jun 2018 • Keluarga
Pantainya buaguuusss banget dan jika beruntung pas air laut naik bisa untuk snorkeling namun harus hati-hati karena merupakan hamparan karang dan karangnya tajam. Baik untuk anak-anak tapi harus hati-hati karena karangnya bisa melukai kaki. Dan harus hati-hati dengan hewan bulu babi dan ubur-ubur yang terkadan juga ada terbawa arus.
Ditulis pada 26 Juni 2018
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Jengajeng
Bandung, Indonesia259 kontribusi
4,0 dari 5 lingkaran
Jun 2018 • Teman
Lingkungan di Pantai Sadranan samgat bersih dan airnya pun jernih ga perih di mata. Di tempat ini terdapat penyewaan alat snorkling dan perahu kano.Biaya snorkling di Pantai Sadranan hanya 25 rb. Pantai Sadranan aman untuk aktifitas berenang. Pantai Sadranan dekat dengan Pantai lainnya. Cukup dgn berjalan kaki, beberapa pantai dapat kita kunjungi 😅
Ditulis pada 21 Juni 2018
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Willy J
29 kontribusi
4,0 dari 5 lingkaran
Jul 2017 • Sendiri
Pantai yg bersih dan cukup luas, bisa melakukan banyak aktivitas seperti snorkling, berenang, atau sekedar menikmati segarnya angin laut.
Dilengkapi home stay, rumah makan dan persewaan alat snorkling.
Ketika air surut adalah saat para photographer berburu keindahan di pulau kecil sadranan.
Ditulis pada 18 Juni 2018
Ulasan ini adalah opini subjektif dari anggota Tripadvisor, bukan dari Tripadvisor LLC. Tripadvisor melakukan pemeriksaan terhadap ulasan.

Menampilkan 1-10 dari 71 hasil
Apakah ini daftar Tripadvisor Anda?
Anda pemilik atau pengelola properti ini? Klaim daftar Anda secara gratis untuk meninjau serta memperbarui profil, dan masih banyak lagi.
Klaim daftar Anda

Pantai Sadranan (Gunung Kidul, Indonesia) - Review - Tripadvisor

Semua hal yang dapat dilakukan di Gunung Kidul
RestoranPenerbanganCerita WisataKapal Pesiar